18 Agustus 2009

SEUNTAI ASA

MASA
JARAK WAKTU YANG TELAH BERLALU
ANTARA NOSTALGIA DAN KENANGAN
MELINTAS DALAM ANGAN

MASA
JARAK WAKTU YANG TELAH BERLALU
ANTARA SAMAR DAN KENYATAAN
MERASUK JIWA

KINI
SEUNTAI ASA KUTENGADAHKAN
SEUNTAI AZAM KUMOHONKAN
"KARUNIAKAN BELIAU AMPUNAN DARIMU, TUHAN"
AMIN

01 Juli 2009

BUAH DARI PERJUANGAN

ALHAMDULILLAH, AKHIRNYA... TUNJANGAN SERTIFIKASI TUTI J RISMARINI TELAH DITERIMAKAN MELALUI BRI, TUTI J RISMARINI MENGHATURKAN TERIMAKASIH YANG TIADA TERHINGGA KEPADA YTH. BAPAK-IBU TERKAIT, TERUTAMA BAPAK ALAN SUHERLAN, IBUNDA HAJJAH YETTY (KASI DIKDAS KAB TANGERANG), IBU PIPIN (DIKNAS PROPINSI) YANG TELAH DENGAN TULUS IKHLAS TANPA PAMRIH MEMPERJUANGKANNYA. SEMOGA ALLAH SWT MEMBALASNYA DENGAN KESEHATAN, KEBERKAHAN RIZKI, KESUKSESAN DALAM MENJALANKAN TUGAS DAN KEWAJIBAN. AMIN YAA ALLAH.

23 April 2009

NASIB WONG CILIK

USAHA MEMPERJUANGKAN "HAK" SEHUBUNGAN DENGAN PENERIMAAN DANA SERTIFIKASI UNTUK KU SAMPAI DETIK INI BELUM ADA TITIK TERANG ALIAS BELUM CAIR WALAUPUN DALAM KASUS KU INI, FORMAT KEKELIRUAN, JELAS MERUPAKAN KETELEDORAN DARI PIHAK DIKNAS DAN SUDAH BERULANG KALI AKU KONFIRMASIKAN SERTA UPAYA MEMPERBAIKI. PADAHAL SK PENCAIRAN TERHITUNG MULAI BULAN JANUARI 2008. NAMUN ..... KENYATAANNYA DARI PIHAK TERKAIT TIDAK PERNAH MEMAHAMI BETAPA SANGAT KECEWANYA AKU, AKU SANGAT LELAH DAN CAPEK MENGURUSNYA, APALAGI SEKARANG SUDAH TAHUN 2009.

KINI, TERBERSIT SEBUAH PERTANYAAN DALAM PIKIRANKU: ADAKAH SESEORANG PEJABAT DI LINGKUNGAN DIKNAS MEMBACA BLOG INI TERUTAMA TENTANG PERJUANGAN KU UNTUK MENDAPATKAN HAK KU INI ?????????? ANDAIKATA ADA, TERUS BAGAIMANA TINDAKAN BELIAU SELANJUTNYA ????. OOOOOOOHHHHHHHHHHHH BAPAK/IBU/SAUDARA PEJABAT DIMANAKAH ENGKAU BERADA ????????? MOHON LUANGKAN WAKTU SEDIIIKIT SAJA UNTUK MENGEMBARA DI DUNIA MAYA.............SEBAB, DI SANA ADA WONG CILIK BERHARAP KEADILAN UNTUK MENDAPATKAN "HAK" NYA.

TUHAN
GERAKKANLAH HATI BELIAU-BELIAU UNTUK MEMBACA BLOG HAMBA
BERHENTIKANLAH BACAAN BELIAU PADA KELUHAN HAMBA TENTANG PENERIMAAN "HAK" HAMBA YANG SEHARUSNYA TERHITUNG MULAI BULAN JANUARI TAHUN 2008 SAMPAI SEKARANG TAHUN 2009 INI

TUHAN
ANUGERAHKANLAH SIFAT WELAS ASIH BELIAU BELIAU UNTUK HAMBA
SEHINGGA BELIAU BELIAU MENINDAK-LANJUTI KASUS INI
WALAUPUN HAMBA SADAR BAHWA KASUS SEPERTI HAMBA INI MENIMPA KEPADA SAUDARA-SAUDARA HAMBA LAINNYA
NAMUN TUHAN, HAMBA SANGAT INGIN MERASAKAN BETAPA SEBAGAI SEORANG GURU YANG PROFESIONAL MENDAPATKAN PENGHARGAANYA YANG AKAN MENJADI DAYA JUANG DAN PENGABDIAN

TUHAN
KUATKANLAH HAMBA MENERIMA PERLAKUAN INI
SEHINGGA SEMANGAT JUANG DAN PENGABDIAN HAMBA TAK PUPUS OLEH APAPUN

TUHAN
APAKAH GURU ITU TEMPAT PENGABDIANNYA ADA DI BAWAH ATAUKAH MEMANG
PROFESINYA WONG CILIK YANG NGGAK PERLU DI"GUGU" DAN NGGAK PERLU DI"RUNGU", KEMUDIAN TUGAS SIAPA PEMBENTUK GENERASI PENERUS BANGSA ?????
TUHAN, BERI PENCERAHAN PEMAHAMAN KEPADA HAMBA ATAS "HAL" INI

SEBERSIT KENANGAN

DI SUDUT HATI SELALU ADA KENANGAN BERSAMA AYAHANDA
TAKKAN TERLUPA SEDETIKPUN
SENYUMAN
SAPAAN
PERHATIAN
PENUH KASIH
KALAU ADA PEPATAH "KASIH ORANG TUA SEPANJANG JALAN DAN KASIH ANAK SEPANJANG GALAH"
ADALAH BENAR
KINI KURASA DAKU PENUH SESAL
TAK PAHAM AKAN SEBUAH PEPATAH
PADAHAL DAKU TERAMAT HORMAT DAN SAYANG KEPADA BELIAU
NAMUN DAKU TAK PAHAM MENGEKSPRESIKAN
SEKARANG BELIAU SUDAH TAK ADA DI DUNIA
DALAM RELUNG HATI INGIN DAKU BALAS BUDI SEPANJANG JALAN
NAMUN SEPANJANG JALAN LANGKAHKU TAKKAN MAMPU MELUNASKAN KASIH SAYANGNYA

TUHAN
AMPUNILAH HAMBA

29 Maret 2009

UNTUK YANG TERCINTA

HARI INI MEMANG BUKAN HARI ISTIMEWA
NAMUN
SALAH SATU PERISTIWA ISTIMEWA TELAH MENARI-NARI
MEMASUKI HAMPARAN PIKIRANKU
ADA SEDIH
SENANG
BAHAGIA
DUKA LARA

HARI INI MENJADI HARI ISTIMEWA BUATKU
KARENA HAMPARAN PIKIRANKU
KINI DIHUNI OLEH
SETUMPUK KENANGAN
SEDIH
SENANG
BAHAGIA
DUKA LARA

TUHAN
BIARKANLAH KENANGAN-KENANGAN ITU TERSIMPAN RAPI
DALAM BILIK HATI DAN MENGHIAS KALBU
MENJADI CERMIN DIRI

28 Maret 2009

SERTIFIKASI GURU ANGKATAN PERTAMA

OH YA PERLU DITAMBAHKAN INFORMASINYA BAHWA SERTIFIKAT YANG DAKU TERIMA ADA DUA DENGAN NAMA YANG SALAH, YANG SATU NAMANYA HJ. TUTI SEDANGKAN YANG SATUNYA LAGI HJ. J RISMARINI. SETELAH DIRALAT OLEH DIKNAS KABUPATEN TANGERANG SUDAH SESUAI NAMA SAYA LENGKAP, YAITU HJ. TUTI J RISMARINI, TETAPI SK PENCAIRAN MASIH TERBIT DUA NAMA YANG BERBEDA DENGAN IDENTIITAS SAMA ????????????????? . KKKKKKKKKKEEEEEEEENNNNNNAAAPPPAAA ? PADAHAL PIHAK DIKNAS KABUPATEN SUDAH BERULANGKALI MENYAMPAIKAN PERBAIKANNYA TETAPI MASIH JUGA BELUM ADA PERBAIKAN. KALAU TIDAK ADA KESALAHAN DUA NAMA BERBEDA DENGAN IDENTITAS SAMA, DAKU SEHARUSNYA MENERIMA TUNJANGAN SERTIFIKASI TERHITUNG MULAI BULAN JANUARI 2008 SAMPAI DENGAN 2009. JADI KALAU DIHITUNG-HITUNG SAMPAI BULAN MARET INI 15 (LIMA BULAS) BULAN.
WONG CILIK MEMANG KURANG DIPERHATIKAN KELUHANNYA........................ RUMORNYA : "KHAN NANTI RAPEL!!!!!!! YA KALAU YA.............. KALAU TOH YA.................... KEBUTUHAN NGGAK BISA DIRAPEL LHO !!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!!
PADA AWALNYA DENGAN ADANYA SERTIFIKASI GURU INI MENJADI KEHORMATAN, KEBANGGAAN, SEKALIGUS PEMICU SEMANGAT PENGABDIAN,.............. NAMUN DENGAN BERLARUT-LARUTNYA KESALAHAN YANG TAK KUNJUNG USAI...... DAN RUMITNYA MENGAJUKAN PERBAIKAN DITAMBAH DENGAN PELAYANAN YANG TERSIRAT DAKU YANG SANGAT MEMBUTUHKAN DAN MENGEMIS-NGEMIS ...MAKA...... TAK ADA LAGI YANG NAMANYA KEHORMATAN APALAGI KEBANGGAAN. WALAUPUN SEMANGAT PENGABDIAN TAK AKAN PERNAH PADAM NAMUN UNTUK MEMPERJUANGKAN HAKNYA BAGAIKAN PENGEMIS TERTATIH-TATIH MENCARI JARUM DALAM JERAMI YANG TERJATUH KE DALAM SAMUDERA............................

NASIB ATAU SEBUAH KETELEDORAN ?!?!?!

DAKU ADALAH PESERTA SELEKSI PROGRAM SERTIFIKASI GURU UNTUK ANGKATAN PERTAMA TAHUN 2006 DI WILAYAH KABUPATEN TANGERANG DAN DINYATAKAN LULUS MURNI. TETAPI TERNYATA SK PENCAIRAN ATAS NAMAKU ADA DUA, YAITU HJ. TUTI DAN HJ. J RISMARINI. PADAHAL NAMAKU HJ. TUTI J RISMARINI. JADI ADA DUA NAMA BERBEDA TETAPI IDENTITAS SAMA, YAITU IDENTITASKU. PIHAK DIKNAS KABUPATEN TANGERANG SUDAH BERUSAHA SEMAKSIMAL MUNGKIN MENGAJUKAN RALAT TETAPI SAMPAI DETIK DAKU MENULIS KELUHAN INI MINGGU TANGGAL 29 MARET 2009 MASIH MENERIMA SK PENCAIRAN YANG BARU TETAPI KESALAHANNYA MASIH SAMA, SEHINGGA SAMPAI DETIK INI BELUM SEKALIPUN MENERIMA TUNJANGANNYA. DAKU MENUNGGU SAMPAI AWAL APRIL MINGGU PERTAMA. ANDAIKATA BELUM TEREALISIR JUGA. APALAGI YANG HARUS DILAKUKAN OLEH DIKNAS KABUPATEN TANGERANG ?!? AGAR PIHAK YANG BERWENANG MENGERTI DAN MENGETAHUI TERUS MENGADAKAN PERBAIKAN. WADUUH... BAPAK/IBU/SDR ADAKAH YANG BERSEDIA MEMBANTU DAKU... ???? .... MOHON HUBUNGI DAKU DI EMAIL tuti300756@yahoo.com. TERUS TERANG DAKU MERASA SANGAT TERHARU DAN BANGGA TERHADAP KESERIUSAN DAN PERJUANGAN PIHAK DIKNAS KABUPATEN TANGERANG YANG SUDAH SEMAKSIMAL MUNGKIN MEMPERJUANGKAN PERBAIKAN YANG SUDAH BERULANG KALI DISAMPAIKAN KEPADA DIKNAS PROPINSI, NAMUN SAMPAI DETIK INI MASIH BELUM MEMBUAHKAN HASIL. OHHHHHH NASIBBBBBBBBBBB ?????????!!!!!!!!!??????????????

03 Januari 2009

PENGALAMAN YANG SANGAT BERHARGA

SENIN, 22 DESEMBER 2008
DEBAR JANTUNG BERDETAK KERAS
ANTARA AMARAH DAN AMANAH
ANTARA NYATA DAN ILUSI
ANTARA SUARA HATI DAN LOGIKA

SENIN, 22 DESEMBER 2008
DUDUK TERMANGU
BINGUNG...MENYELINAP PANGGUNG ANGAN-ANGAN
PUTRIKU TERCINTA BERUCAP KATA
DAKU TAHU ITU BUKAN SUARA KALBU
BUKAN JUGA SUARA EMOSI
NAMUN DAKU TAK TAHU
MENGAPA ???